Android Oreo terdapat satu fitur keunggulan Android Oreo yang istimewa tidak dipunyai versi Nougat sebelumnya yaitu PIP atau disebut Picture in Picture. Tipe android 8.0 oreo banyak dipergunakan oleh anak anak muda dalam berbagai macam merek ponsel pintar sepert Samsung, Xiaomi, Asus, dll. Sebagai pengguna baru, sebagian besar dari mereka kurang memaksimalkan PIP sehingga hanya menjadi fitur tambahan saja. Padahal PIP mampu mempermudah berbagai penggunaan…

